Surat Lamaran Kerja
Peta konsep Surat Lamaran Kerja
Penjelasan tambahan peta konsep
1. Dokumen untuk menjelaskan ketiga isi
- fotokopi ijazah,
- fotokopi transkrip nilai (IPK),
- fotokopi KTP,
- surat tanda pencari kerja,
- surat referensi,
- surat keterangan berkelakuan baik dari kepolisian,
- surat keterangan sehat
- surat izin orang tua / wali,
- pasfoto terakhir
2. Lampiran riwayat hidup
- nama lengkap,
- tempat dan tanggal lahir,
- jenis kelamin,
- kewarganegaraan,
- agama,
- status perkawinan,
- tempat tinggal / alamat,
- riwayat pendidikan,
- pengalaman kerja,
- keahlian khusus,
- referensi
3. Tempat dan tanggal surat
Keterangan yang menjelaskan lokasi dan waktu ditulisnya surat tersebut.
4. Hal surat
Keterangan akan perkara yang dibicarakan.
5. Lampiran
Penjelas atas jumlah dokumen yang disertakan dalam surat tersebut.
6. Alamat surat
- Alamat luar, alamat yang ditulis pada sampul surat.
- Alamat dalam, alamat yang langsung ditulis pada kertas surat.
7. Salam pembuka
Sebagai penghormatan terhadap pihak yang dituju.
8. Isi surat
Berisikan alinea pembuka, alinea isi, dan alinea penutup.
9. Salam penutup
Sebagai salam penghormatan dan terima kasih.
10. Tanda tangan dan Nama jelas pengirim
Sebagai bukti pertanggungjawaban pelamar.
Contoh surat lamaran kerja:
Berikut video pembantu dalam membuat surat lamaran kerja
1. Pengenalan akan surat lamaran kerja
2. Cara membuat surat lamaran kerja yang disukai HRD
3. Cara membuat CV yang menarik
Sumber:
Materi peta konsep:
Kosasih, engkos. 2016. Cerdas Berbahasa Indonesia untuk SMA/MA Kelas XII. Jakarta: Erlangga.
Video 1
Video 2
Video 3
Comments
Post a Comment